suncreen untuk kulit kusam
All Posts,  Beauty,  Best of Indonesia

10 Rekomendasi Sunscreen Terbaik Untuk Kulit Kusam 2023

Menggunakan sunscreen tentu sangat penting dilakukan secara rutin. Ia dapat melindungi kulit dari paparan sinar UV, yang pada akhirnya melindungi kulit dari kerusakan dan penuaan dini. Namun masalahnya, banyak sunscreen yang membuat kulit tampak lebih kusam dari biasanya. Terutama pada pengguna dengan tipe kulit kering. Nah, agar tidak salah pilih, kamu bisa mencari sunscreen dengan kandungan untuk mencerahkan kulit. Untuk itu, simak 10 Rekomendasi Sunscreen Terbaik Untuk Kulit Kusam di Indonesia ini, dengan berbagai pilihan berkualitas untuk setiap kebutuhan dan harga. Baca juga ulasan serum wajah dan serum vitamin C terbaik!

Artikel ini terakhir diperbarui pada 18 Oktober 2022

Daftar isi

Sunscreen Untuk Kulit Kusam Terbaik

1. Cetaphil UVA/UVB Defense SPF 50+/UVA 28

Cetaphil UVA UVB Defense SPF 50+ UVA 28

Melindungi wajah dari sinar UV dengan pelembab 

Cetaphil UVA/UVB Defense merupakan tabir surya untuk melindungi wajah dari paparan sinar matahari. Produk dengan kandungan SPF 50+ ini tidak berfungsi hanya sebagai sunscreen, tetapi juga pelembab wajah yang membuat kulit menjadi lebih sehat. Teksturnya yang ringan sehingga mudah diserap kulit tanpa meninggalkan bekas putih atau lengket.

Sunscreen ini mengandung Glycerin yang berfungsi untuk melindungi kulit dari efek buruk sinar UV dan tidak menimbulkan komedo. Teruji secara dermatologi sehingga baik digunakan untuk segala jenis kulit termasuk kulit sensitif atau kusam. Produk ini dapat dipakai setiap hari di pagi hari sebelum beraktifitas.

Keunggulan:
  • Melembabkan kulit
  • Mencerahkan wajah
  • Aman untuk kulit sensitif
Cek harga di Shopee dan Lazada > 

2. Bioderma Photoderm Max SPF 100 Fluide

Bioderma Photoderm Max SPF 100 Fluide Sunscreen Untuk Kulit Kusam Terbaik

Sunscreen dengan SPF tinggi terbaik

Bioderma Photoderm Max merupakan sunscreen dengan SPF 100 PA++++ yang diformulasikan untuk membantu memberikan perlindungan intensif terhadap kerusakan sel efek negatif dari sinar UV. Produk ini mampu menangkal radiasi sinar matahari dengan sempurna sehingga dapat digunakan saat beraktifitas diluar selama lebih dari 12 jam. 

Sunscreen ini hadir dengan kandungan aktif anti aging yang terbukti mampu mencegah tanda-tanda penuaan dini, mengurangi garis halus, dan memberikan efek bercahaya pada wajah. Produk dengan tekstur tidak berminyak ini ringan dan mudah menyerap kulit tanpa meninggalkan bercak putih. 

Keunggulan:
  • Mencerahkan wajah
  • Melembabkan wajah
  • Mencegah penuaan dini
Cek harga di Shopee dan Lazada > 

3. Lacoco Daily UV Counter spf 50 PA++ 

Lacoco Daily UV Counter spf 50 PA++

Sunscreen untuk kulit kering dan kusam 

Lacoco Daily UV Counter hadir sebagai sunscreen dengan SPF 50 PA++ yang dapat melindungi wajah dari paparan sinar matahari. Produk ini memiliki tekstur yang ringan sehinga mudah menyerap pada kulit dan tidak membuat wajah menjadi berminyak. Selain itu, Lacoco Daily UV Counter spf 50 PA++ juga dapat digunakan oleh pria maupun wanita.

Sunscreen ini adalah produk terbaru dari Lacoco dengan formula yang bersifat anti komedo, sehingga menggunakan sunscreen dalam jangka waktu yang lama tidak akan menimbulkan komedo dan tidak menyumbat pori-pori. Produk ini juga dilengkapi dengan lidah buaya untuk melembabkan wajah dan peptide untuk mencegah penuaan pada kulit wajah.

Keunggulan:
  • Mencerahkan wajah
  • Melembabkan wajah
  • Mencegah penuaan dini
  • Aman untuk kulit kering dan sensitif
Cek harga di Shopee dan Lazada > 

4. COSRX Aloe Soothing Sun Cream SPF 50+ PA+++

COSRX Aloe Soothing Sun Cream SPF 50+ PA+++

Sunscreen untuk kulit berminyak dan kusam

Cosrx Aloe Soothing Sun Cream merupakan tabir surya yang berfungsi untuk melindungi wajah dari paparan sinar UVA dan UVB dan dapat digunakan oleh pria maupun wanita setiap hari pada pagi hari sebelum beraktifitas. Produk ini dapat dipakai pada kulit kombinasi maupun berminyak karena tidak memberikan efek kilap berlebih pada wajah.

Sunscreen ini hadir dengan formula dari campuran bahan-bahan alami sehingga aman untuk digunakan setiap hari. Aloe Barbadensis Leaf Extract sebagai salah satu kandungan dalam produk ini dapat melembabkan dan memberikan nutrisi pada kulit. COSRX Aloe Soothing Sun Cream SPF 50+ PA+++ telah teruji secara saintifik mampu menjadi pelindung wajah dari sinar UVA dan UVB yang aman.

Keunggulan:
  • Mencerahkan wajah
  • Melembabkan wajah
  • Tidak memberikan efek kilap berlebih 
  • Menggunakan bahan-bahan alami
Cek harga di Shopee dan Lazada > 

5. Banana Boat Simply Protect Aqua Long Wearing Moisture Sunscreen Lotion SPF50+

Banana Boat Simply Protect Aqua Long Wearing Moisture Sunscreen Lotion SPF50+

Sunscreen terbaik untuk aktifitas berat

Banana Boat Simply Protect Aqua Long Wearing Moisture merupakan sunscreen yang dapat melindungi kulit dari paparan sinar matahari dengan kandungan SPF 50+. Diproduksi di Jepang, sunscreen ini mampu memberikan perlindungan lebih tahan lama dan menghidrasi kulit sehingga tetap nyaman jika digunakan saat beraktivitas berat seperti olahraga.  

Populer sebagai sunscreen terbaik untuk aktivitas berat seperti berenang, berlari maupun olahraga lainnya karena formulanya mengandung air sehingga terasa ringan dan menyegarkan tanpa meninggalkan bekas putih. Produk ini tidak mengandung Oxybenzone & Paraben sehingga aman untuk digunakan sehari-hari. 

Keunggulan:
  • Mencerahkan wajah
  • Melembabkan kulit
  • Tahan air dan keringat
  • Tidak mengandung Oxybenzone & Paraben
Cek harga di Shopee dan Lazada > 

6. SOMETHINC Glowing Up Sunscreen Stick SPF 50++ PA ++++

SOMETHINC Glowing Up Sunscreen Stick SPF 50++ PA ++++

Melindungi wajah dari sinar UVA/UVB dengan sunscreen stick

SOMETHINC Glowing Up Sunscreen Stick merupakan tabir surya untuk melindungi wajah dari paparan sinar UVA dan UVB yang berbentuk stick sehingga mudah dalam mengaplikasikan pada wajah. Produk ini dilengkapi SPF tinggi yaitu 50++PA++++ dengan tekstur ringan yang mudah menyerap dan tidak lengket.

Sunscreen ini didesain dengan bentuk stick dan transparan untuk memudahkan saat diaplikasikan pada wajah sebelum make up tanpa khawatir menggeser makeup. Produk ini disempurnakan dengan hasil akhir glowing dan tidak berminyak sehingga cocok digunakan sebagai base makeup.

Keunggulan:
  • Mencerahkan wajah
  • Vegan Friendly
  • Tidak menggeser make up
Cek harga di Shopee dan Lazada > 

7. Anessa Brightening UV Sunscreen Gel SPF 50+ PA++++

Anessa Brightening UV Sunscreen Gel

Mencerahkan kulit kusam sekaligus menghaluskan kulit

Sunscreen favorit wanita Jepang sejak 21 tahun lalu, Anessa Brightening UV Sunscreen Gel SPF 50+ PA++++ memberikan perliundungan kulit dari sinar UV sekaligus mencerahkan. Hadir dengan tekstur gel yang segar dan dewy, sunscreen ini mengandung Asam m-Tranexamic untuk mencerahkan kulit kusam dan Glycyrrhizin untuk menghaluskan permukaan kulit. Dalam 2 minggu, ia dapat mengurangi flek hitam, bintik hitam dan kulit kasar akibat sinar matahari. 

Sementara itu, kandungan SPF 50+ dan PA++++ dan formulanya yang tahan air menjamin proteksi total terhadap kulit saat diluar ruangan. Gak perlu lagi takut berkeringat maupun beraktivitas di luar ruangan!

Keunggulan:
  • Kandungan SPF 50+ dan PA++++ tinggi
  • Formula waterproof atau tahan air
  • Mengandung pencerah kulit dan penghalus permukaan kulit
Cek harga di Shopee dan Lazada > 

8. Garnier Super UV Spot Proof SPF 50+ PA+++

Garnier Super UV Spot Proof SPF 50+ PA+++

Mencerahkan wajah dengan Sunscreen Vitamin C

Garnier Super UV Spot Proof merupakan salah satu produk sunscreen yang mudah ditemukan di toko offline maupun toko online. Dengan kandungan SPF 50+ PA+++ mampu membantu melindungi wajah dari efek buruk sinar UVA dan UVB seperti penggelapan kulit dan munculnya noda hitam.

Sunscreen ini memiliki kandungan Vitamin C dan Vitamin E yang berfungsi untuk mencerahkan wajah dan melindungi kulit dari bakteri penyebab jerawat. Untuk hasil akhir produk ini matte sehingga akan lebih baik digunakan pada jenis kulit berminyak. Diformulasikan khusus untuk wanita Asia, melindungi kulit agar tidak tampak belang , noda tampak samar, kulit tampak cerah dan tidak meninggalkan noda di pakaian atau hijab.

Keunggulan:
  • Mencerahkan wajah
  • Mencegah timbulnya jerawat
  • Tidak meninggalkan noda
Cek harga di Shopee dan Lazada > 

9. Skin Aqua Moist Milk SPF 50 Lotion

Skin Aqua Moist Milk SPF 50 Lotion Sunscreen Untuk Kulit Kusam Terbaik

Sunscreen untuk semua jenis kulit yang kusam

Skin Aqua Moist Milk SPF merupakan sunscreen dengan SPF 50 yang dapat melindungi wajah dari paparan sinar UVA dan UVB. Produknya mudah ditemukan dan populer sebagai sunscreen dengan tekstur yang sangat ringan sehingga nyaman digunakan sehari-hari meskipun ditimpa make up.

Sunscreen ini hadir dengan formula Hyaluronic Acid yang berfungsi untuk memberikan kelembaban pada kulit dan kandungan Arbutin untuk mencerahkan warna kulit serta mempertahankan elastisitas kulit. Selain itu, produk ini juga mengandung Vitamin B dan Vitamin E untuk menutrisi kulit agar kulit menjadi lebih sehat.

Keunggulan:
  • Mencerahkan wajah
  • Melembabkan wajah
  • Mempertahankan elastisitas kulit
  • Aman untuk digunakan semua jenis kulit kering maupun berminyak
Cek harga di Shopee dan Lazada > 

10. Emina Sun Battle SPF 45 PA+++

Emina Sun Battle SPF 45 PA+++ Sunscreen Untuk Kulit Kusam Terbaik

Sunscreen dengan harga terjangkau

Emina Sun Battle merupakan produk sunscreen dengan SPF 45 PA+++ yang dapat membantu melindungi wajah dari paparan sinar UV. Produk ini memiliki tekstur yang ringan dan cepat meresap kulit sehingga cocok untuk penggunaan sehari-hari.

Sunscreen yang populer di kalangan remaja ini diperkaya dengan kandungan Grape Leaf Extract yang dikenal sebagai bahan anti polusi dengan mekanisme kerja antioksidan yang berfungsi untuk memerangi efek negatif dari radikal bebas.  Produk ini sangat mudah ditemukan di toko terdekat dengan harga terjangkau.

Keunggulan:
  • Mencerahkan wajah 
  • Melembabkan wajah
  • Harga terjangkau
Cek harga di Shopee dan Lazada > 

 

Artikel terkait:

FAQ

Apa saja merk sunscreen untuk kulit kusam terbaik di Indonesia?

Cetaphil, dengan kandungan SPF tinggi dan bahan berkualitas, adalah salah satu merek sunscreen untuk kulit kusam terbaik saat ini. Selain memberikan efek cerah pada wajah, sunscreen dari Cetaphil juga tidak menimbulkan komedo, loh!

Dimana tempat berbelanja sunscreen untuk kulit kusam terbaik di Indonesia?

Kita terbiasa membeli perlengkapan rumah tangga di toko secara langsung, padahal harga sunscreen untuk kulit kusam terbaik di toko online jauh lebih murah dibandingkan toko offline. Dari semua marketplace online di Indonesia, Shopee adalah rekomendasi kami untuk membeli alat elektronik rumah tangga. Selain harga yang lebih murah, pilihan di Shopee juga jauh lebih banyak!

 

Semoga rekomendasi 10 Sunscreen Untuk Kulit Kusam Terbaik di Indonesia ini dapat membantu kamu untuk menemukan pilihan sunscreen untuk kulit kusam terbaik yang tepat sesuai kebutuhanmu. Baca juga rekomendasi produk rumah tangga lainnya di webite kami. Jika kamu menganggap tulisan ini berguna, silahkan bagikan terhadap teman dan kerabat kamu ya. Tunggu rekomendasi-rekomendasi lainnya!


This post was brought to you by The Wedding Vow.

Disclosure: All opinions remain the writer’s own. There may be paid or sponsored mentions in the above article, but we believe in honesty of relationship, opinion, and identity. We will only recommend services that we have tried and tested ourselves or have done extensive research and find them to be useful recommendations. For more information, kindly refer to our copyright & disclosure policy.

To get featured on The Wedding Vow, email advertise@theweddingvowsg.com for advertising, editorial@theweddingvowsg.com for media content.